Jumat, 17 Mei 2013

HC-SR04 ultrasonic sensor test

 

HC-SR04 merupakan sensor ultrasonic untuk mendeteksi jarak.

spesifikasi:

voltase :5V DC (high), 0V DC (low)
arus kerja : <2mA
sudut efektif: <15°
jarak efektif : 2cm – 500 cm
ketelitian : 0.3 cm

jumlah pin 4 buah, yaitu VCC,TRIG,ECHO,GND

Untuk melakukan test pada HC-SR04 kita buat rangkain sebagai berikut:

ping test

kemudian kita download program pada arduino:

/*
HC-SR04 Ping distance sensor]
VCC to arduino 5v GND to arduino GND
Echo to Arduino pin 13 Trig to Arduino pin 12
Red POS to Arduino pin 11
Green POS to Arduino pin 10
560 ohm resistor to both LED NEG and GRD power rail
More info at: http://goo.gl/kJ8Gl
Original code improvements to the Ping sketch sourced from Trollmaker.com
Some code and wiring inspired by http://en.wikiversity.org/wiki/User:Dstaub/robotcar
*/

#define trigPin 13
#define echoPin 12
#define led 11
#define led2 10

void setup() {
  Serial.begin (9600);
  pinMode(trigPin, OUTPUT);
  pinMode(echoPin, INPUT);
  pinMode(led, OUTPUT);
  pinMode(led2, OUTPUT);
}

void loop() {
  long duration, distance;
  digitalWrite(trigPin, LOW);  // Added this line
  delayMicroseconds(2); // Added this line
  digitalWrite(trigPin, HIGH);
//  delayMicroseconds(1000); - Removed this line
  delayMicroseconds(10); // Added this line
  digitalWrite(trigPin, LOW);
  duration = pulseIn(echoPin, HIGH);
  distance = (duration/2) / 29.1;
  if (distance < 4) {  // This is where the LED On/Off happens
    digitalWrite(led,HIGH); // When the Red condition is met, the Green LED should turn off
  digitalWrite(led2,LOW);
}
  else {
    digitalWrite(led,LOW);
    digitalWrite(led2,HIGH);
  }
  if (distance >= 200 || distance <= 0){
    Serial.println("Out of range");
  }
  else {
    Serial.print(distance);
    Serial.println(" cm");
  }
  delay(500);
}

 

Untuk mengetahui jarak pengukuran kita hubungkan arduino dengan komputer menggunakan kabel usb kemudian pilih menu serial monitor pada software arduino.

 

video hasil pengujian:

 

Sabtu, 04 Mei 2013

Simple Hexapod

 

Hexapod adalah jenis robot berkaki, ia memiliki jumlah kaki sebanyak enam buah. Hexapod bisa dibuat dibuat dengan struktur yang paling sederhana hingga yang paling rumit. Dan kali ini kita akan membuat robot Hexapod sederhana hanya dengan sebuah motor listrik dan juga stick eskrim. Oleh karena itu dalam membuatnya tidak diperlukan biaya yang terlalu mahal.

Pertama-tama kita memerlukan motor listrik yang sudah dilengkapi dengan gearbox dan juga backshaft. Motor listrik jenis ini biasanya digunakan untuk pembuatan robot beroda.

-font-b-Micro-b-font-DC-6V-triaxial-TT-font-b-gear-b-font-font

Selain itu kita memerlukan saklar, kabel dan sumber tenaga berupa power bank. Kita bisa menggunakan baterai biasa untuk menggantikan powerbank. Saya menggunakan powerbank karena pertimbangan biaya operasional yang lebih murah karena bisa diisi ulang. Untuk kerangka robotnya saya hanya menggunakan stick eskrim tusuk gigi dan lem kayu.

Struktur kerangka robot

hexapod schematic system 

Detail robot yang saya buat

IMG_20130503_123750 IMG_20130503_123807

IMG_20130503_123827 PICT0084

PICT0085 PICT0086

PICT0087 PICT0088

 

berikut ini video cara kerja robot

Rabu, 01 Mei 2013

Pengaman Back-EMF

 

Back Electro-Motive Force (Back-EMF) menggambarkan energi yang harus dibuang
ketika medan elektro-magnetik berhenti dari induktor. Hal ini terjadi setiap kali motor
berhenti atau berubahan arah. Jika tegangan tidak dapat keluar melalui dioda pengaman, hal itu dapat merusak transistor yang tidak terlindungi dan mungkin saja bisa merusak pin Arduino yang mengontrolnya.

Oleh karena itu agar Back-EMF tidak merusak arduino. Kita bisa membuat rangkaian pengamannya dengan 4 buah dioda yang disolder pada motor listrik. Langkah membuatnya akan dijelaskan dengan gambar.

gambar rangkaian dioda

 dioda

Hubungkan kaki-kaki dioda, bisa juga disolder

Solder rangkaian pada motor listrik.

Solder kabel sebagai penghubung ke sumber arus. Agar lebih kuat bisa kita gunakan lem bakar/glue gun pada ragkaian.